Minggu, 04 Maret 2012

Mencari Info Kuliah Menjadi Lebih Mudah dengan Internet

Berkembangnya dunia informasi dan telekomunikasi dewasa ini makin mempermudah siswa dalam meakses informasi dan peluang untuk mendapat pendidikan lanjutnya di perguruan tinggi.
Di blog sman5bs.blogspot.com kami berbagi info tentang beberapa alamat web yang menjediakan informasi tersebut diantaranya :
1. Akademi Meteorologi dan Geofisika (AMG), pada Tahun Akademik 2012 / 2013 menerima para pemuda / pemudi Warga Negara Indonesia untuk dididik menjadi Taruna Akademi Meteorologi dan Geofisika dengan  menjadikan sistem pendidikan ikatan dinas dan ketentuan sebagai berikut : http://amg.ac.id/pubs/Re_Pengumuman_Sipencatar_2012.pdf
2.  STAN. Sebagai sekolah kedinasan dibawah Kementerian Keuangan RI STAN memiliki aturan tersendiri mengenai berapa lama alumninya menjalani ikatan dinas. Meski untuk tahun 2012 ini belum di buka, tetapi kita bisa mencari informasi nya di http://mahasiswastan.info/
3.  SNMPTN 2012 yang dapat diakses di laman (website) resmi http://www.snmptn.ac.id/. Mudah-mudahan Informasi ini bermanfaat bagi persiapan peserta untuk mengikuti SNMPTN.
Jadi manfaatkan dunia maya-internet untuk mencari berbagai info tentang dunia kampus agar kita lebih cepat dapat informasi dan "kami dari SMA Negeri 5 Bengkulu Selatan" mendoakan semoga sukses dan mendapatkan pendidikan dari kampus yang bermutu,, amin. Karena masih banyak alamat web yang dapat di kunjungi untuk mendapatkan informasi tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar